Enter your keyword

Kompetensi Lulusan

  1. Memahami dasar-dasar Ilmu Kehayatan, manfaat dan pentingnya kekayaan hayati tropika sebagai sumber bahan industri bioproduk,
  2. Memahami dasar-dasar Ilmu Teknik dan mampu mengaplikasikannya dalam pengembangan dan perekayasaan sistem produksi bioproduk,
  3. Mampu mengembangkan teknologi aplikatif untuk meningkatkan efisiensi agen tumbuhan dalam perekayasaan sistem produksi,
  4. Mampu merancang sistem produksi dimana agen tumbuhan merupakan komponen utama dalam industri bioproduk,
  5. Mampu mengoperasikan hasil perekayasaan dan melakukan pengujian sistem produksi ,
  6. Memahami ketentuan bioetika dan keamanan hayati (biosafety) dalam perekayasaan industri bioproduk.

No Comments

Post a Comment

Your email address will not be published.

id_IDIndonesian
X